Kamis, 29 Januari 2026
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Login
  • Register
Scout.ID
Posting
  • Warta Kita
  • Jejak Pramuka
  • Scout Face
  • Pesona Indonesia
No Result
View All Result
Scout.ID
Posting
  • Warta Kita
  • Jejak Pramuka
  • Scout Face
  • Pesona Indonesia
No Result
View All Result
  • Login
  • Register
Scout.ID
No Result
View All Result
Home Artikel Catatan

Seragam Pramuka Siaga Putri Terkini dan Terlengkap

Richard Abdulloh by Richard Abdulloh
25 November 2019
in Catatan
20.4k
A A
keceriaan pramuka siaga putri
6.2k
SHARES
23.1k
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Seragam pramuka siaga putri dipakai dalam kegiatan pramuka siaga putri. Setiap anggota harus disiplin dalam bertindak termasuk dalam berpakaian. Sebagai anggota pramuka siaga putri, tentu saja kamu harus mengetahuiseragam pramuka siaga putri dan atribut pramuka siaga yang wajib digunakan. Terdapat berbagai tingkatan dalam pramuka dan setiap tingkatan memiliki perbedaan seragam yang harus dipatuhi.

Siaga adalah tingkat pertama dalam kegiatan pramuka. Anggota dari pramuka siaga adalah anak anak yang berusia 7 hingga 10 tahun. Terdapat dua kode kehormatan bagi Pramuka Siaga yakni Dwi Satya dan Dwi Darma. Dwi Satya adalah janji pramuka anggota siaga dan Dwi Darma merupakan ketentuan moral anggota pramuka siaga.

Ketentuan seragam pramuka siaga putri

Peraturan mengenai seragam pramuka siaga putri terbaru diatur dalam SK kwarnas No 174 tahun 2012. Dalam peraturan ini terdapat perubahan yang cukup terlihat, salah satunya adalah dengan adanya lis dengan warna coklat tua di saku dan di lengan. Terdapat empat jenis pakaian dalam pramuka yakni seragam khusus, seragam upacara, seragam kegiatan dan seragam harian.

Model seragam harian siaga putri

Pakaian pertama yang digunakan anggota siaga putri sehari hari ini digunakan untuk mengikuti berbagai kegiatan pramuka. Warna baju ialah coklat muda dengan lengan pendek dan memakai lidah bahu yang memiliki lebar 2.5 cm. Rok yang digunakan berwarna coklat tua  dan menggunakan 2 saku di bagian depan. Panjang rok sampai 5 cm dibawah lutut dan menggunakan resleting di bagian depan.

Model seragam harian siaga putri muslim

Bagi anggota siaga muslim, terdapat aturan yang mengatur mengenai seragam pramuka muslim yang digunakan. Baju berwarna coklat muda dengan lengan panjang dan bisa menggunakan rok/celana dengan warna coklat tua. Menggunakan kerudung polos warna coklat tua tanpa aksesoris, bisa dimasukkan ataupun dibiarkan diluar baju.

Atribut pramuka siaga putri

Selain seragam, anggota siaga putri juga harus menggunakan atribut pramuka lengkap. Atribut ini menunjukkan tingkatan pramuka dan sebagai tanda pengenal. Berbagai atribut yang digunakan ialah topi, tanda pelantikan. pandu dunia tanda lokasi, badge wilayah, gudep dan papan nama. Terdapat pula tanda barung serta TKU dan TKK.

Topik Terkait

Ananda Aisyie Dilantik Menjadi Siaga Bantu

Aisyie Maryam Naik Siaga Bantu, Teman-temannya Semakin Semangat

18 Maret 2023
408 Pramuka Siaga Mula, Bantu, dan Tata di Korsa Paku Pawe Dilantik Bersamaan

408 Pramuka Siaga Mula, Bantu, dan Tata di Korsa Paku Pawe Dilantik Bersamaan

11 Februari 2023
Peserta Narakarya dan Naratama Kwarcab Jakarta Pusat Ikuti Sosialisasi Pengadaan Seragam Pramuka

Peserta Narakarya dan Naratama Kwarcab Jakarta Pusat Ikuti Sosialisasi Pengadaan Seragam Pramuka

4 Februari 2023
Gudep SDN 005 Tambusai Utara Gelar Pesta Siaga

Gudep SDN 005 Tambusai Utara Gelar Pesta Siaga

19 Januari 2023
pramuka putri cantik

Aturan Lengkap Seragam Pramuka untuk Pembina Putri

23 Desember 2019
seragam pramuka pembina putra

Inilah Standar Seragam Pramuka Pembina Putra Terbaru

22 Desember 2019

Pemasangan atribut pramuka siaga putri

Tanda tutup kepala yang digunakan berbentuk lingkaran yang memiliki warna hijau, tanda ini dipasang dibagian depan. Sementara tanda pandu dunia berwarna ungu berbentuk lingkaran bagi putri yang dipasang di kerah baju bagian kanan. Pemakaian atribut adalah salah satu  cara menjadi anggota pramuka untuk anak usia 7-10 tahun.

Tanda pengenal sebagai informasi anggota pramuka

Tanda pengenal siaga putri lainnya ialah badge daerah yang menunjukkan kwartir daerah anggota pramuka, badge ini dipasang di lengan sebelah kanan. Diatas badge, terpasang tanda gudep yang menginformasikan nomor gugus depan dimana anggota pramuka bergabung. Selanjutnya, tanda jabatan dikenakan di dada sebelah kanan dan berada di bawah lipatan baju.

Disiplin dengan cara berpakaian yang baik

Pramuka mengajarkan tentang bagaimana pentingnya kedisiplinan, kerja tim dan juga bagaimana mencintai Indonesia. Salah satu bentuk kedisiplinan paling mendasar adalah tentang cara berpakaian yang baik. Hal ini harus diikuti oleh semua anggota pramuka, termasuk anggota siaga yang merupakan tingkatan pertama. Diharapkan kedisiplinan terus berlanjut di kegiatan sehari hari.

Setelah membaca informasi mengenai seragam siaga putriini, diharapkan kamu sudah tidak bingung lagi mengenai ketentuan seragam dan atribut. Semangat menjalani kegiatan pramuka dan jadilah seorang pramuka yang berani dan hebat. Jangan lupakan Dwi Satya dan Dwi Dharma dalam kehidupan sehari hari. 

Richard Abdulloh

Richard Abdulloh

Penggalang ramu, angggota Pramuka ITB Kota Bandung 05005. Junior Editor, didampingi oleh Udex Mundzir

Informasi Lainnya

Politik Praktis dalam Gerakan Pramuka: Menyelamatkan Pendidikan Karakter dari Jeratan Kekuasaan
Catatan

Politik Praktis dalam Gerakan Pramuka: Menyelamatkan Pendidikan Karakter dari Jeratan Kekuasaan

by Yamadipati
1 Juni 2025

Gerakan Pramuka lahir sebagai benteng pendidikan karakter bangsa, bukan arena politik praktis. Namun, dinamika dalam tubuh Kwartir Nasional belakangan ini...

Read moreDetails
pramuka garuda bersatu

Pramuka Garuda: Kemaruk Kebanggaan Semu

17 Mei 2025
Pelantikan Calon Penggalang Cetak Generasi Muda Berjiwa Kepemimpinan

Pelantikan Calon Penggalang Cetak Generasi Muda Berjiwa Kepemimpinan

22 Oktober 2024
Tahun Baru Hijriah 1446

Refleksi Tahun Baru Islam, Adryan Risady Ajak Generasi Muda Tingkatkan Kapasitas Diri

22 Oktober 2024
scouting 5.0

Scouting 5.0

22 Oktober 2024
petualangan pramuka

Serunya Berpetualang di Dunia Pramuka!

22 Oktober 2024
Muji: Tahun Baru Islam Momen untuk Tingkatkan Kualitas Hidup

Muji: Tahun Baru Islam Momen untuk Tingkatkan Kualitas Hidup

22 Oktober 2024
Pancasila Sebagai Landasan Hukum Negara Indonesia

Pancasila: Landasan Hukum Indonesia yang Menginspirasi

22 Oktober 2024
Sejarah Hukum di Indonesia

Menggali Sejarah Hukum Indonesia: Dari Kemerdekaan hingga Kini

22 Oktober 2024
  • tari jaipong jawa barat

    Tarian Tradisional Jawa Barat yang Unik, Bermakna dan Menghibur

    1235 shares
    Share 494 Tweet 309
  • Seragam Pramuka Penggalang Putri Lengkap dan Terbaru

    18852 shares
    Share 7541 Tweet 4713
  • Seragam Pramuka Siaga Putri Terkini dan Terlengkap

    6230 shares
    Share 2492 Tweet 1558
  • Aturan Lengkap Seragam Pramuka untuk Pembina Putri

    12790 shares
    Share 5159 Tweet 3180
  • Aturan dan Tanda Pengenal pada Seragam Pramuka Siaga Putra yang Benar

    4400 shares
    Share 1761 Tweet 1100
  • Seragam Pramuka Penegak dan Pandega Putri yang Lengkap

    3617 shares
    Share 1459 Tweet 899
  • Tanda Kecakapan Umum Dalam Gerakan Pramuka

    1776 shares
    Share 710 Tweet 444
  • Ketahui Ukuran dan Panjang Tiang Bendera Merah Putih

    988 shares
    Share 395 Tweet 247
  • Redaksi
  • Info Iklan
Call us: +62 816 627 811
media@scout.id

© 2015-2025 Scout.ID
PT Dexpert Corp Indonesia

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password? Sign Up

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Warta Kita
    • Berita Indonesia
    • World Scouts
    • Kwarnas
  • Scouts Face
    • Pembina Kita
    • Pramuka Pintar
    • Tokoh Pramuka
  • Artikel Pramuka
    • Daily Tips
    • Pictures
  • Pesona Indonesia
    • Bahasa Indonesia
    • Cakrawala
    • Faviconic
  • Agenda & Promosi
    • Promo & Jualan
    • Resensi
  • Redaksi Scout.ID
    • Tim Redaksi
    • Konten & Penulisan
    • Kebijakan Privasi
  • Scout.ID Store

© 2015-2025 Scout.ID
PT Dexpert Corp Indonesia